Tuesday, August 9, 2016

CARA MENGHILANGKAN KECANDUAN MEROKOK

Gue balik lagi bro, hehehe. Saya rupanya juga mulai kecanduan nih, kecanduan untuk terus menulis sebuah artikel diblog hahaha. Kebiasaan merokok diIndonesia ini sudah sangat lama adanya, dari zaman penjajahan pun mungkin sudah ada kebiasaan merokok yang dilakukan oleh orang Indonesia, kebiasaan merokok ini dilakukan dari kalangan tua sampai dengan ABG bahkan sekarang ada anak SD pun yang merokok. Mereka sebenarnya tahu bahwa merokok itu tidak baik untuk kesehatan tapi mereka acuh karena sudah terkena kecanduan dalam merokok. Dalam artikel ini saya akan memberikan informasi mengenai cara untuk menghilangkan kecanduan anda terhadap rokok. Langsung saja dan tak perlu lama-lama lagi saya kasih tau caranya dibawah ini, hehehe.
Dalam menghilangkan kecanduan terhadap rokok, anda tidak bisa langsung berhenti begitu saja karena menurut saya itu akan terasa berat buat anda dan akan menyiksa diri anda sendiri, semua pun butuh proses entah itu proses yang lama atau proses yang sebentar. Yang saya akan informasikan kepada anda ada 2 cara untuk menghilangkan kecanduan merokok itu :

Yang pertama, anda harus mencari pelarian dari sebatang rokok ke hal atau sesuatu yang lain. Dan yang saya sarankan adalah ke sebuah permen. Misalnya anda setelah makan terasa ingin sekali untuk merokok, anda tahan keinginan itu langsung saja anda membuka sebuah permen dan makan permen itu sampai habis. Memang pada awalnya hal ini begitu sulit tapi dengan keinginan yang kuat dari diri sendiri saya yakin akan gampang untuk menghilangkan kecanduan rokok dengan cara ini.

Yang kedua, jika anda tidak bisa menghilangkan kecanduan rokok dengan cara yang pertama ada cara yang lain yaitu mengganti rokok konvensional anda dengan rokok elektrik atau e-cigarete. Rokok ini menurut saya sangat bagus untuk menghilangkan kecanduan anda terhadap rokok, kenapa? Disamping lebih menghemat uang, rokok ini juga tidak terdapat NIKOTIN, TAR dan juga yang dikeluarkan bukanlah asap melainkan uap, saat dihembuskan langsung hilang diudara. Jadi tidak ada polusi yang dikeluarkan oleh rokok elektrik ini. Harga rokok elektrik ini mulai dari puluhan ribu hinggu jutaan, tergantung merk dan kualitas produknya. Jika ingin mencoba sensasinya, saya sarankan untuk membeli rokok elektrik merk M-ZONE, atau EGO CE5. Disamping murah, rokok ini kualitasnya tidak terlalu jelek, asalkan mau merawatnya dan saya juga pakai rokok elektrik ini.

Sekian artikel yang saya sampaikan dan informasikan mengenai cara menghilangkan kecanduan merokok, pantengin terus blog saya di airlanggaperbangsa21.blogspot.com pasti banyak artikel-artikel terbaru dari saya yang bermanfaat bagi anda.

Dan jika anda ingin membeli rokok elektrik tapi bingung untuk membeli kemana, hubungi saja kontak dibawah ini. Ada banyak jenis dan merk rokok elektrik mulai dari harga pelajar hingga harga konglomerat hehehe


BBM : 31172F8D
Whatsapp/SMS : 08579587395
Facebook : www.facebook.com/airlangga.chayem

No comments:

Post a Comment